Film Taylor Swift: The Eras Tours saat ini sudah dinanti-nantikan di Indonesia, namun dari penanyangannya akan ada beberapa lagu yang terpotong untuk versi di bioskop nanti.
Taylor Swift: The Eras Tour dalam pemutarannya sebagai film konser bisa dikatakan memiliki durasi tayang yang cukup lama sekitar 168 menit (2 jam 48 Menit).
Meski berdurasi lama, namun faktanya dalam debut pembukaannya tiket-tiket di bioskop terjual habis. Untuk Indonesia sendiri film ini direncanakan akan tayang pada tanggal 3 November.
Film Taylor Swift: The Eras Tour memulai debut penanyangan Internasional terlebih dahulu , dan telah melakukan pemutaran lebih dari 8.500 bioskop di sekitar 100 negara dan juga termaksud di setiap lokasi jaringan bioskop AMC di Amerika.
Meski telah tayang lebih dahulu di Amerika dan beberapa negara lainnya, namun antusias masyarakat Indonesia untuk menantikan film ini sangatlah tinggi.
Taylor Swift: The Eras Tour yang memiliki daftar lagu yang sangat banyak saat konsernya, Taylor Swift: The Eras Tour kurang lebih ada sekitar 44 lagu. Namun ternyata pada saat ditayangkan di layar lebar atau bioskop yang berdurasi 168 menit, ternyata harus memotong beberapa bagian lagu untuk ditampilkan.
Sebelum itu, mari kita liat daftar lagu yang dibawakan oleh Taylor Swift saat dirinya melakukan konser yang bertajuk Taylor Swift: The Eras Tour.
Berikut adalah daftar lagu yang hadir pada Taylor Swift: The Eras Tour:
- Miss Americana and The Heartbreak Prince
- Cruel Summer
- The Man
- You Need To Calm Down
- Lover
- The Archer
- Fearless
- You Belong With Me
- Love Story
- Tis The Damn Season
- Willow
- Marjorie
- Champagne Problems
- Tolerate It
- …Ready For It
- Delicate
- Don’t Blame Me
- Look What You Made Me Do
- Enchanted
- Long Live” (added after Speak Now (Taylor’s Version) dropped)
- 22
- We Are Never Ever Getting Back Together
- I Knew You Were Trouble
- All Too Well (10 Minute Version)
- The 1″ (swapped in for “invisible string”)
- Betty
- The Last Great American Dynasty
- August
- Illicit Affairs
- My Tears Ricochet
- Cardigan
- Style
- Blank Space
- Shake It Off
- Wildest Dreams
- Bad Blood
- Surprise songs! She plays two at each show.
- Lavender Haze
- Anti-Hero
- Midnight Rain
- Vigilante Shit
- Bejeweled
- Mastermind
- Karma
Taylor Swift: The Eras Tour memang memotong beberapa lagu favorit penggemar dari versi film terakhir. Hal ini mungkin demi waktu tayang di bisokop nanti.
Meski begitu, sangat disayangkan mengingat secara keseluruhan lagu-lagu yang dipotong memiliki minat yang tinggi juga untuk didengarkan oleh swifties (sebutan untuk fans Taylor Swift) .
Berikut adalah daftar lagu yang hilang dari film Taylor Swift: The Eras Tour adalah sebagai berikut:
- The Archer (Lover)
- ’tis the damn season (evermore)
- no body, no crime (evermore)
- cardigan (folklore)
- Wildest Dreams (1989)
- Long Live (Speak Now)